Sikapi Aspirasi Forum Sopir Truk, Komisi III DPRD Sultra Lakukan Hal ini

- 17 Februari 2022, 21:35 WIB
Komisi III DPRD Provinsi Sultra lakukan hearing bersama Forum Sopir Truk yang menolak kebijakan penertiban kendaraan ODOL.
Komisi III DPRD Provinsi Sultra lakukan hearing bersama Forum Sopir Truk yang menolak kebijakan penertiban kendaraan ODOL. /Mirkas/kendarikita.com/

 

KENDARI KITA - DPRD Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) sikapi aspirasi Forum Sopir Truk Sultra yang menolak kebijakan penertiban kendaraan Over Dimensi Over Load (ODOL), DPRD Provinsi Sultra.

Ketua Komisi III DPRD Sultra, Suwandi Andi didampingi anggota Komisi III, Sudirman menerima puluhan sopir truk tersebut, Kamis 17 Februari 2022.

Anggota Komisi III DPRD Sulawesi Tenggara (Sultra) (Sultra) Sudirman mengatakan, bahwa pihaknya akan membantu mempertemukan aspirator dan instansi terkait untuk encari solusi terbaik.

Baca Juga: Percepat Capaian Vaksin Booster, Polres Metro Jakarta Barat Buka Gerai Vaksinasi di Sentra Kuliner

Baca Juga: Tangkap Residivis Narkoba, Tim Polresta Kendari Amankan 60 Gram Sabu

Untuk itu, lanjut politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS ) ini, Komisi III akan memanggil pihak-pihak terkait termasuk pihak perusahaan melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP).

Ditambahkannya, melalui RDP, kedua belah pihak dapat menentukan solusi terbaik.

Selain itu, Sudirman juga menyampaikan kepada para sopir truk, bahwa aktivitas kendaraan ODOL pada dasarnya tidak dibenarkan, karena membahayakan keselamatan untuk pengguna jalan lain.

Halaman:

Editor: Mirkas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x