Berikut 92 Nama Pejabat Polri yang Diangkat dan Dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

- 26 Februari 2023, 23:08 WIB
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. /K Jusyak/

Baca Juga: Sidang Pembelaan: Putri Candrawathi Minta Maaf Kepada Presiden, Kapolri dan Keluarga Brigadir J

21. Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri Brigjen Pol Krisno Halomoan Siregar diangkat menjadi Widyaiswara Utama Sespim Lemdiklat Polri, digantikan Kombes Pol Mukti Juharsa
22. Dirresnarkoba Polda Metro Jaya Kombes Pol Mukti Juharsa diangkat menjadi Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri, digantikan Kombes Hengki
23. Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Hengki diangkat menjadi Dirresnarkoba Polda Metro Jaya, digantikan Kombes Dani Hamdani
24. Analis Kebijakan Madya bidang Lemdiklat Polri Kombes Pol Dani Hamdani diangkat menjadi Kapolres Metro Bekasi Kota.
25. Kabagjatinter Set NCB Interpol Indonesia Divhubinter Polri Kombes Pol Tommy Aria Dwianto diangkat menjadi Pengembang Teknologi Informasi Kepolisian Utama TK II Div TIK Polri, digantikan Kombes Pol Yulius Audie Sonny Latuheru
26. Kabagdamkeman Romisinter Divhubinter Polri Kombes Pol Yulius Audie Sonny Latuheru diangkat menjadi Kabagjatinter Set NCB Interpol Indonesia Divhubinter Polri, digantikan Kombes Pol Leo Andi Gunawan
27. Analis Kebijakan madya bidang NCB Interpol Divhubinter Polri Kombes Pol Leo Andi Gunawan diangkat menjadi Kabagdamkeman Romisinter Divhubinter Polri
28. Dirreskrimsus Polda Kaltim Kombes Pol Indra Lutrianto Amstono diangkat menjadi Kasubdit I Dittipidter Bareskrim Polri, dignatikan Kombes Pol Juda Nusa Putra

Baca Juga: Cetak Prestasi, Sekjen Kemenkumham Dianugerahi Penghargaan Pin Emas dari Kapolri

29. Analis Kebijakan Madya bidang Pidter Bareskrim Polri Kombes Pol Juda Nusa Putra diangkat menjadi Dirreskrimsus Polda Kaltim
30. Analis Kebijakan Madya bidang Lemdiklat Polri Kombes Pol Sunario diangkat menjadi Kasubdit IV Dittipidter Bareskrim Polri
31. Analis Kebijakan Madya bidang Jemen Sarpras Itwasum Polri Kombes Pol Benny Ganda Sudjana diangkat menjadi Auditor Kepolisian Madya TK II Itwasum Polri
32. Analis Kebijakan Madya bidang Jemen SDM Itwasum Polri Kombes Pol Yakub Deddy Karyawan diangkat menjadi Auditor Kepolisian Madya TK II Itwasum Polri
33. Analis Kebijakan Madya bidang Jemen Ops Itwasum Polri Kombes Pol Sri Satyatama diangkat menjadi AuditorItwil V Itwasum Polri
34. Analis Kebijakan Madya bidang Provos Divpropam Polri Kombes Pol Gatot Sujono diangkat menjadi Kabagpamwal Roprovos Divpropam Polri
35. Analis Kebijakan Madya bidang Provos Divpropam Polri Kombes Pol Adiwijaya diangkat menjadi Kabag Gakkum Roprovos Divpropam Polri
36. Analis Kebijakan Madya bidang Akpol Lemdiklat Polri Kombes Pol Idodo Simangunsong diangkat menjadi Kabidjemen Ditakademik Akpol Lemdiklat Polri
37. Analis Kebijakan Madya bidang Akpol Lemdiklat Polri Kombes Pol Muhammad Yusup diangkat menjadi Kabid Faltra Ditakademik Akpol Lemdiklat Polri
38. Analis Kebijakan Madya bidang Paminal Divpropam Polri Kombes Pol Radiant diangkat menjadi Kasubdit III Dittipidsiber Bareskrim Polri

Baca Juga: Inilah Akibatnya Menghalangi Proses Penyelidikan Kasus Penembakan Brigadir J, Kapolri Tegas Lakukan Ini

39. Analis Kebijakan Madya bidang Pidnarkoba Bareskrim Polri Kombes Pol Hanny Hidayat diangkat menjadi Kasubdit II Dittipidnarkoba Bareskrim Polri
40. Kassubagangbangsistek bag TIK Korlantas Polri AKBP Dwi Santoso diangkat menjadi Penata Kebijakan Polri Madya TK III Sahli Kapolri
41. Kasubbagrenmin Spripim Polri Kombes Nartanti Istiwidayati diangkat menjadi Penata Kebijakan Madya Polri Madya TK III Sahli Kapolri
42. Kabagsunkum Rosundokinfokum Divkum Polri Kombes Pol Wibowo dimutasikan sebagai pamen Lemdiklat Polri dalam rangka penugasan Lemhanas, digantikan Kombes Pol Iksantyo Bagus Pramono
43. Penyidik Tindak Pidana Madya TK II Bareksrim Polri Kombes Pol Iksantyo Bagus Pramono diangkat menjadi Kabagsunkum Rosundokinfokum Divkum Polri
44. Karorena Polda Kalbar Kombes Pol Deni Hermana dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang Jakstra Srena Polri
45. Kabagrena Rojakstra Srena Polri Kombes Pol Marcelino Sampouw diangkat jadi Karorena Polda Kalbar
46. Analis Kebijakan Madya bidang Gakkum Korlantas Polri Kombes Pol Hindarsono diangkat menjadi Kabag Kerma Rojakstra Srena Polri
47. Dirreskrimum Polda Sumut Kombes Pol Tatan Dirsan Atmaja dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang Pidum Bareskrim Polri
48. Analis Kebijakan Madya bidang Interpol Divhubinter Polri Kombes Pol Sumaryono diangkat menjadi Dirreskrimum Polda Sumut
49. Kabidkum Polda Kalbar Kombes Pol Nurhadi Handayani dimutasi menjadi Analis Kebijakan Madya bidang Hukum Divkum Polri

Baca Juga: Inilah Akibatnya Menghalangi Proses Penyelidikan Kasus Penembakan Brigadir J, Kapolri Tegas Lakukan Ini

50. Wadirlantas Polda Kalbar AKBP I Made Ary Pradana diangkat menjadi Kabidkum Polda Kalbar
51. Dirintelkam Polda Sumbar Kombes Pol Yanuar Widianto dimutasi menjadi Analis Kebijakan Madya bidang Ekonomi Baintelkam Polri, digantikan Kombes Sunarya
52. Agen Intelijen Kepolisian Madya TK III Baintelkam Kombes Pol Sunarya diangkat menjadi Dirintelkam Polda Sumbar
53. Dirreskrimsus Polda Sulbar Kombes Pol Afrisal dimutasi menjadi Analis Kebijakan Madya bidang Pideksus Bareskrim Polri, digantikan Kombes Arly Jembar Jumhana
54. Analis Kebijakan Madya bidang Pidum Bareskrim Polri Kombes Pol Arly Jembar Jumhana diangkat menjadi Dirreskrimsus Polda Sulbar
55. Dosen Utama STIK Lemdiklat Polri Kombes Agus Iman Rifai dimutasikan sebagai Analis Kebijakan Madya bidang STIK Lemdiklat Polri
56. Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Thirdy Hadmiarso diangkat menjadi Dosen Utama STIK Lemdiklat Polri, digantikan AKBP Anton Firmanto
57. Wakapolresta Bandara Soekarno Hatta AKBP Anton Firmanto diangkat menjadi Kapolresta Balikpapan
58. Kabidpropam Polda Sultra Kombes Pol Prianto Teguh Nugroho dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang Provos Divpropam Polri
59. Kasubbagrenmin Dittipidter Bareskrim Polri AKBP Moch Sholeh diangkat menjadi Kabidpropam Polda Sutra
60. Widyaiswara Muda Sespimen Sespim Lemdiklat Polri Kombes Pol Edi Suroso dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang Sespimen Lemdiklat Polri

Baca Juga: Cetak Prestasi, Sekjen Kemenkumham Dianugerahi Penghargaan Pin Emas dari Kapolri

61. Kabidpropam Polda Lampung Kombes Pol Mohamad Syarhan diangkat menjadi Widyaiswara Muda Sespimmen Sespim Lemdiklat Polri, digantikan Kombes Firman Andreanto
62. Kaden B Ropaminal Divpropam Polri Kombes Pol Firman Andreanto diangkat menjadi Kabidpropam Polda Lampung
63. Pemeriksa Utama Divpropam Polri Kombes Pol Putu Yuni Setiawan diangkat menjadi Kaden B Ropaminal Divpropam Polri
64. Atase Polri pada KBRI di Berlin Jerman Divhubinter Polri Kombes Pol Ade Johan Hasudungan Sinaga dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang NCB/Interpol Divhubinter Polri
65. Atase Pol/Slo Divhubinter Polri Kombes Pol Shinto Bina Gunawan Silitonga diangkat menjadi Atase Polri pada KBRI di Berlin Jerman Divhubinter Polri
66. Atase Polri pada KBRI Canberra Australia Divhubinter Pori Kombes Pol Yuan Himawan Sugeha dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang NCB/Interpol Divhubinter Polri
67. Atase Polri pada KBRI di Ankara Turki Divhubinter Polri Kombes Pol Purwanto Puji Sutan dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang NCB/Interpol Divhubinter Polri
68. Atase Pol/Slo Divhubinter Polri Kombes Pol Harviadhi Agung Prathama diangkat menjadi Atase Polri pada KBRI di Ankara Turki Divhubinter Polri
69. Atase Polri pada KBRI di Kuala Lumpur Malaysia Divhubinter Polri Kombes Pol Hery Dian Dwiharto dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya bidang NCB/Interpol Divhubinter Polri
70. Atase Pol/Slo Divhubinter Polri Kombes Pol Juliarman Eka Putra Pasaribu diangkat menjadi Atase Polri pada KBRI di Kuala Lumpur Malaysia Divhubinter Polri

Halaman:

Editor: Muh. Rifky Syaiful Rasyid

Sumber: pmj news


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x