Harga Pesawat Cessna, Fasilitas Mewah yang Disebut-sebut Milik Eko Darmanto

- 3 Maret 2023, 12:17 WIB
Ilustrasi pesawat Cessna.
Ilustrasi pesawat Cessna. /PIxabay.com/Kim_R_Hunter / 38 images/

Mereka mengubah konfigurasi roda pendaratan konvensional menjadi roda pendaratan roda tiga.

Baca Juga: AHY Ajak Kader Demokrat se Indonesia Dukung Anies Pimpin Perubahan dan Perbaikan

Produksi Pesawat Cessna berkembang pesat. Tahun 1956, mereka bahkan telah mengirimkan model produksi pertama yang dibanderol dengan harga $8.995 (137 juta Rupiah).

Untuk memenuhi permintaan, Cessna membangun 4.195.172 pesawat selama lima tahun ke depan. Mereka membangun lebih dari 1400 pada tahun 1956 saja.

Harga pesawat Cessna bisa bervariasi, mulai dari Rp4 hingga Rp6 miliar tergantung bagaimana kondisinya saat dibeli.

Baca Juga: Berikut Jadwal Acara di ANTV : Jumat 3 Maret 2023, Saksikan Anupamaa, Nakusha dan Garis Tangan

Jika kamu membeli pesawat ini dalam kondisi baru, maka harganya akan lebih mahal ketimbang bekasnya.

Produksi pesawat Cessna cenderung variatif. Tipe 172S misalnya, mampu menampung 4 orang didalamnya, termasuk awak kabin dan penumpang.

Pesawat Cessna diproduksi Aircraft Company,  produsen pesawat yang berbasia di Kansas, Amerika Serikat.

Baca Juga: Mengintip Harta Kekayaan Eko Darmanto, Pejabat Bea Cukai Doyan Bergaya Hedon

Cessna dapat menampung hingga 12 orang dewasa yang juga dapat digunakan sebagai pengangkut kargo.

Terkait pesawat Cesna dan harta kekayaan lainnya yang dimiliki Eko Darmanto, Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu), Suahasil Nazara, telah menginstruksikan Ditjen Pajak agar si Eko dibebastugaskan alias dicopot jabatannya secepat mungkin untuk memudahkan Kemenkeu melaksanakan pemeriksaan.

Halaman:

Editor: Mirkas

Sumber: depok.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x