Polemik Pembangunan Labkesda, Disinyalir Mencemari Udara hingga Mengganggu Aktifitas Warga Kadia

- 13 Februari 2023, 19:38 WIB
Warga Kelurahan Bende, Kecamatan Kadia, menyampaikan petisi penolakan pembangunan Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda), di sekitar pemukiman warga. Labkesda ini dianggap mencemari lingkungan serta mengganggu aktifitas warga setempat.
Warga Kelurahan Bende, Kecamatan Kadia, menyampaikan petisi penolakan pembangunan Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda), di sekitar pemukiman warga. Labkesda ini dianggap mencemari lingkungan serta mengganggu aktifitas warga setempat. /Istimewa/

Ia pun berdalih tidak menemukan masalah seperti video pencemaran udara dari Labkesda yang beredar di media sosial (medsos).

Baca Juga: 832 Guru Berstatus P3K Terima SK Perpanjangan Kontrak Kerja dari Kery Konggoasa

Rajab mengatakan bahwa persoalan ini sebatas miskomunikasi antara OPD dan warga setempat.

"Hanya memang ada miskomunikasi dalam sosialisasi pembangunan Labkesda," katanya.

Rajab Jinik meminta agar OPD terkait dapat menyosialisasikan peruntukan Labkesda ini kepada warga setempat.

Baca Juga: Nama Sudirman Mencuat di Bursa Pilwali Kendari, Bappilu PKS: Beliau Salah Satu Kader Terbaik Kami

"Karena peruntukan ini kan demi warga," jelasnya.

Politisi partai Golkar  itu juga berjanji menjaring aspirasi masyarakat terkait pembangunan Labkesda

Rajab mengaku akan sehingga memanggil pihak terkait untuk kemudian dikumpulkan di meja  Rapat Dengat Pendapat (RDP) terkait polemik pengadaan Labkesda ini.

"Pasti akan ada RDP nanti," ujarnya.

Halaman:

Editor: Mirkas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x