Berikut Inilah Beberapa Manfaat Sikat Gigi Saat Berpuasa

- 25 Maret 2024, 17:49 WIB
foto ilustrasi (Klikdokter)
foto ilustrasi (Klikdokter) /

Baca Juga: Berikut Resep Makanan Potato Wedges Ala Rumahan Dijamin Rasanya Enak dan Gurih

Tidak hanya itu, sisa-sisa makanan yang tidak dibersihkan dapat menempel menjadi plak. Bila tidak segera dibersihkan dapat mengeras menjadi karang gigi. Kondisi inilah yang menjadi dasar timbulnya bau mulut dan sering dikaitkan dengan puasa.

Manfaat sikat gigi saat puasa

Salah satu cara dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut saat puasa adalah menyikat gigi. Dengan teratur sikat gigi saat puasa selama bulan Ramadan Anda bisa mendapatkan sejumlah manfaat, diantaranya :

1. Nafas menjadi lebih segar

Bau mulut atau halitosis sering kali dihubungkan dengan keadaan mulut saat puasa. Kondisi ini dapat terjadi karena adanya penumpukan kotoran dan sisa-sisa makanan.
Dengan menyikat gigi secara rutin 2 kali sehari, bau mulut dapat berkurang. Selain itu napas pun menjadi lebih segar.

2. Mencegah gigi berlubang

Menurut American Dental Association (ADA) frekuensi menyikat gigi yang disarankan adalah dua kali dalam sehari selama 2 menit. Dengan rutin melakukannya serta menggunakan pasta gigi yang mengandung fluoride, gigi dapat tetap sehat dan kuat, serta terhindar dari kerusakan atau gigi berlubang.

Baca Juga: Berikut Lirik Lagu Berjudul 'Mataharimu' yang Dipopulerkan Oleh Sridevi

3. Mencegah penumpukan karang gigi

Halaman:

Editor: Mirkas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x