Dua Rumah di Konsel Ludes Terbakar Karena Korsleting Listrik

- 11 Februari 2023, 21:10 WIB
Dua unit rumah di Desa Lelekaa, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), ludes terbakar karena korsleting listrik, Sabtu, 11 Februari 2023.
Dua unit rumah di Desa Lelekaa, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), ludes terbakar karena korsleting listrik, Sabtu, 11 Februari 2023. /Istimewa/

Mantan Direktur Reserse Narkoba Polda Sultra itu mengatakan, api baru bisa dipadamkan sekitar Pukul 15:15 Wita.

Baca Juga: Kasus Penyalahgunaan Narkotika Tahun 2023 Didominasi Kaum Wanita, Kemiskinan Jadi Pemicunya

Pemadaman dibantu warga bersama Polsek Wolasi, di pimpin oleh Kapolsek Wolasi IPDA Heder Payapo, namun karena kurangnya fasilitas pemadaman dan hanya menggunakan alat seadanya sehingga kedua rumah tersebut hangus dilalap api.

"Penyebab kebakaran di duga karena konsleting listrik (arus pendek) yang berasal dari rumahnya bapak ibu Warni, Korban jiwa tidak untuk kerugian sekitar Rp200 juta," pungkasnya.

Halaman:

Editor: Mirkas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x