Inilah Resep Kue Bolu Panggang, dimakan Saat Nyantai di Rumah Bersama Keluarga Rasanya Enak dan Lezat

15 April 2024, 20:04 WIB
Inilah Resep Kue Bolu Panggang, dimakan Saat Nyantai di Rumah Bersama Keluarga Rasanya Enak dan Lezat /PIXABAY/congerdesign

KENDARI KITA - Banyak yang penasaran dengan resep kue bolu panggang yang enak dan lezat, kali ini kami beri solusinya.

Resep kue bolu panggang, jenis ini juga cocok untuk hidangan rumahan bersama keluarga dijamin rasanya manis dan dijamin mantap.

Berikut ini resep dan cara membuat kue bolu panggang yang enak dan lezat.

Baca Juga: Resep Makanan Ayam Goreng Pandan ala Willgoz Kitchen, Cocok Dijadikan Sajian Makan Siang

Bahan:

200 gram tepung terigu serbaguna
150 gram margarin, lelehkan
4 butir telur ayam
15 sdm gula pasir
1 sdt SP
20 gram susu putih bubuk
60 ml santan kelapa kental
1 sachet vanili bubuk

Langkah-langkah cara Membuat:

1. Masukkan telur, gula, vanili, dan SP ke dalam wadah. Kocok dengan mixer berkecepatan tinggi selama 15 menitan hingga berwarna putih berjejak.

2. Masukkan tepung terigu dan susu bubuk, kocok dengan mixer berkecepatan rendah.

3. Masukkan margarin. Kocok dengan mixer.

4. Siapkan loyang yang sudah diolesi margarin dan ditaburi terigu.

5. Panaskan oven.

6. Tuang adonan ke loyang. Hentak-hentakkan.

Baca Juga: Rezekinya Melimpah Mulai Pertengahan Bulan, Ramalan Shio ini Keberuntungannya akan Terus Menerus Mengalir

7. Panggang kue bolu selama kurang lebih 30 menit hingga matang.***

Editor: Mirkas

Tags

Terkini

Terpopuler