dr. Zaidul Akbar, Benarkah Racun akan Hilang dengan Air Kelapa atau Dengan? Berikut penjelasannya

- 11 Mei 2024, 19:07 WIB
dr. Zaidul Akbar, Benarkah Racun Hilang dengan Air Kelapa atau Dengan? Berikut penjelasannya
dr. Zaidul Akbar, Benarkah Racun Hilang dengan Air Kelapa atau Dengan? Berikut penjelasannya /resepkoki/chanelsulsel

"Dia punya antikoagulan. Dia bisa membekukan atau mebekukan sesuatu dengan cepet. Jadi dia melokalisir racun yang masuk," ungkap dr. Zaidul Akbar.

Dokter Zaidul Akbar juga menyampaikan bahwa sebaiknya air kelapa tidak dikemas. Cukup tetap dalam kondisi utuh dalam buah kelapa dan jangan pakai sedotan.

"Tapi jangan dikemas," kata dr. Zaidul Akbar.

"Jangan pakai sedotan. Enggak cocok. Bibir kita itu lebih cocok minum langsung begini," terangnya.

Baca Juga: Motivator Ary Ginanjar Agustian Ungkap Tips Sukses yang Banyak Dilakukan Orang-Orang

"Iya emang sedotan itu, saya pernah baca gitu kata seorang dokter THT apa cerita gitu, emang enggak cocok buat kita. Jadi jangan sering-sering minum pake sedotan," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Mirkas

Sumber: Kendari Kita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x