Maju di Pilkada Busel, La Ode Mutanafas Berkomitmen Wujudkan Pembangunan Maju dan Sejahtera Mulai dari Desa

- 7 April 2024, 10:45 WIB
Maju di Pilkada Busel, La Ode Mutanafas Berkomitmen Wujudkan Pembangunan Maju dan Sejahtera Mulai dari Desa
Maju di Pilkada Busel, La Ode Mutanafas Berkomitmen Wujudkan Pembangunan Maju dan Sejahtera Mulai dari Desa /Dok. Kendari Kita/Emil

"Dengan potensi sumber daya yang dimiliki dan letak geografis yang strategis, saya yakin Busel akan lebih maju lagi ke depan," ujar Mutanafas yang kini terlibat dalam sektor pertambangan.

Baca Juga: Sambut Lebaran Idul Fitri 1445 H, Servis Berkala di Honda AHASS Membuat Kendaraan Nyaman untuk Halalbihalal

Dalam persiapannya, Mutanafas telah menjajaki kemungkinan berkoalisi dengan sejumlah partai politik untuk mengikuti Pilkada Busel November 2024 mendatang.

Namun, dia belum bersedia mengungkapkan langkah taktisnya saat ini.

"Sabar yah. Nanti akan saya umumkan ke teman-teman media. Yang pasti, untuk saat ini kita akan ikuti semua proses tahapan yang telah disusun rapi oleh KPU," kata Mutanafas.***

Halaman:

Editor: Emil Rusmawansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah