Timnas Indonesia Berhasil Taklukan Kuwait di Babak Kualifikasi Piala Asia 2023

- 9 Juni 2022, 08:54 WIB
Timnas Indonesia berhasil menaklukan Kuwait di babak kualifikasi Piala Asia 2023.
Timnas Indonesia berhasil menaklukan Kuwait di babak kualifikasi Piala Asia 2023. /

Tekanan bertubi-tubi terus dilakukan Indonesia. Dari mulai aksi dari Marc Klok hingga percobaan dari Pratama Arhan.

Terus menyerang, Indonesia melupakan pertahanan. Kuwait unggul terlebih dahulu di menit 40 lewat tandukan dari Yousef Al Sulaiman.

Indonesia menyamakan kedudukan di menit 44. Tendangan penalti Marc Klok mampu mengelabui kiper Kuwait Hussain Kankone.

Indonesia berbalik unggul babak kedua baru dimulai, Indonesia berbalik unggul. Rachmat Irianto membawa Indonesia unggul 2-1 di menit 47.

Baca Juga: Jadwal Acara TV di ANTV pada 9 Juni 2022: Ada Sinetron Suami Pengganti dan Kembalinya Anak Iblis

Kuwait sempat menjebol gawang Indonesia pada menit ke-50. Beruntung, gol itu dinyatakan offside.

Indonesia kemudian memiliki sejumlah peluang untuk menambah gol.

Antara lain, aksi Witan Sulaeman dan Saddil Ramdani. Skor 2-1 untuk kemenangan Indonesia bertahan hingga pertandingan selesai

Baca Juga: Prediksi Cuaca di Kota Kendari Pada 9 Juni 2022: Tidak Ada Hujan, Hanya Berawan dan Cerah

Kuwait:
Hussain Kankone, Fahd Al Hajeri, Fahad Hammoud Al Rashidi, Rashid Al Dosari, Eissa Waleed, Eid Al Rashidi, Talal Al Fadhel, Fahed Al Ansari, Omar Al Hebaitir, Brader Al Motawaa, Yousef Al Sulaiman.

Halaman:

Editor: Muh. Rifky Syaiful Rasyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x