Resep Masakan Ayam Pedas, Cocok jadi Menu Lauk Sarapan Pagi Dijamin Rasanya Enak dan Lezat

- 8 Februari 2024, 20:33 WIB
Resep Masakan Ayam Pedas, Cocok jadi Menu Lauk Sarapan Pagi Dijamin Rasanya Enak dan Lezat
Resep Masakan Ayam Pedas, Cocok jadi Menu Lauk Sarapan Pagi Dijamin Rasanya Enak dan Lezat /YouTube Dapurku Memasak

KENDARI KITA - Bagi anda mungkin penasaran dengan resep ayam pedas yang enak dan lezat, kali ini kami beri solusinya.

Kini hadir resep ayam pedas, jenis ini juga cocok untuk hidangan rumahan bersama keluarga dijamin bikin nagih karena memiliki bentuk yang unik dan rasanya dijamin mantap.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini resep dan cara membuat ayam pedas, yang enak dan lezat.

Baca Juga: Berikut 3 Ramalan Shio Ketiban Rezeki, Takdirnya Sukses dan Bikin Bahagia Sepanjang Masa

Bahan utama:

- Ayam
- Lemon jus
- Kunyit
- Garam

Bahan tambahan:

- Bawang putih
- Bawang merah
- Jahe
- Serai
- Lengkuas
- Cabe
- Penyedap
- Minyak
- Gula

Baca Juga: Berikut ini Lirik Lagu yang Berjudul 'Pura Pura Bahagia' Oleh Cut Zuhra

Cara membuat:

1. Masukkan lemon jus ke dalam potongan daging ayam yang sudah dicuci bersih terlebih dahulu.

2. Setelah itu, tambahkan kunyit bubuk secukupnya dan 2 sendok teh garam ke dalam daging ayam.

3. Aduk sampai merata dan diamkan selama 30 menit.

4. Sambil menunggu daging ayam yang masih direndam, siapkan bumbu untuk ayam pedas.

5. Tuangkan sedikit minyak ke penggorengan, lalu panaskan sebentar.

6. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu dan aroma wanginya keluar.

7. Kemudian blender bawang merah dan bawang putih yang sudah digoreng sampai halus.

Baca Juga: Ramalan Shio Sapi dan Tikus, Kamu Bersemangat, Ada Juga yang Mudah Menyerah

8. Selanjutnya, goreng ayam yang sudah direndam selama 30 menit ke dalam minyak panas.

9. Blender cabe rawit dan cabe merah sampai halus.

10. Sementara untuk lengkuas, jahe, dan serai cukup digeprek saja.

11. Setelah semua ayam sudah digoreng, tumis semua bumbu yang sudah disiapkan.

12. Tambahkan penyedap rasa, sedikit garam, dan potongan tomat ceri ke dalam bumbu.

13. Masukkan ayam gorengnya ke dalam bumbu pedas.

14. Jangan lupa beri air dan tunggu hitam ayam bumbu pedasnya matang.

Baca Juga: Rangkaian Hut ke-59 Kastor Kendari, Anton Timbang Gelar Syukuran Pembangunan Rumah Adat Tongkonan Toraja

15. Ayam bumbu pedas siap dinikmati.***

Editor: Mirkas

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x