Simak Tata Cara Shalat Gerhana! Diprediksi Terjadi Kembali Pada 8 November 2022

- 7 November 2022, 10:15 WIB
Ilustrasi Shalat
Ilustrasi Shalat /Arief Farandhika Pratama/Subangtalk

KENDARI KITA - Gerhana Bulan Total diprediksi akan kembali terjadi pada tanggal 8 November 2022.

Nah pada saat gerhana, sebagian besar ummat Islam menjadikan waktu ini untuk shalat sunnah.

Shalat ini dijadikan sebagai pengingat datangnya hari kiamat. Gerhana menunjukkan kekuasaan Allah yang dapat memunculkan atau menenggelamkan matahari di saat terang-benderang.

Baca Juga: Ada 8 Film Hari Ini Tayang Melalui Siaran TV Digital, Baca Jadwalnya Disini Sebelum Nonton

Diprediksi Gerhana Bulan Total akan dapat dilihat secara langsung di beberapa wilayah yang ada di Indonesia, berikut daftarnya:

Pukul 18.42 WIB

Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Bengkulu.

Pukul 17.59 WIB

Riau, Jambi, Kepulauan Riau, Bangka Belitung, Sumatera Selatan, Lampung, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, dan Kalimantan Timur.

Baca Juga: Ramalan Shio Hari Ini Minggu, 6 November 2022: Inilah 4 Shio Hokinya Bersinar Terang, Sukses Tanpa Henti

Halaman:

Editor: Muh. Rifky Syaiful Rasyid

Sumber: Kementerian Agama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x