Orbit Mifi, Layanan Digital Terdepan, Diluncurkan Telkomsel bagi Pelanggan Mobilitas Tinggi

- 21 Februari 2023, 05:30 WIB
Orbit Mifi, layanan digital terdepan yang diluncurkan Telkomsel  bagi pelanggan mobilitas tinggi.
Orbit Mifi, layanan digital terdepan yang diluncurkan Telkomsel bagi pelanggan mobilitas tinggi. /Telkomsel /

"Hingga pelaku usaha yang memiliki kebutuhan konektivitas broadband untuk monitoring kendaraan operasional," ujarnya.

Baca Juga: Manfaat Melatih Anak Berpuasa Sejak Dini

Perangkat Orbit MiFi sendiri tersedia dalam dua seri varian, yakni Orbit MiFi N1 dan Orbit MiFi N2.

Tiap perangkat Orbit MiFi tersebut dapat terkoneksi maksimal 10 perangkat lain.

Pelanggan juga dapat menikmati bonus paket data/internet Orbit sebesar 15 GB selama 2 bulan, yang dapat digunakan sejak aktivasi pertama kali.

Baca Juga: Profesor Australia jadi Sandera Kelompok Bersenjata saat Meneliti di Pegunungan Papua Nugini

Perangkat Orbit MiFi N1 dapat diperoleh dengan harga Rp 599 ribu, sedangkan Orbit MiFi N2 dengan harga Rp 649 ribu.

Pelanggan juga dapat membeli berbagai varian paket data/internet Orbit MiFi setelah aktivasi, yang menawarkan besaran kuota hingga 120 GB dengan harga terjangkau mulai dari Rp 15 ribu, serta pilihan masa aktif mulai dari 3, 7, hingga 30 hari.

Orbit MiFi hadir tetap dengan pengalaman digital terbaik layaknya modem Orbit lainnya, seperti kemudahan aktivasi MiFi serta cek dan beli paket kuota data/internet, yang lebih praktis melalui Aplikasi MyOrbit dan situs www.myorbit.id.

Baca Juga: Susul Twitter, Facebook Terapkan Layanan Centang Biru Berbayar

Halaman:

Editor: Mirkas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x